PT. BPR Artha Galunggung Perseroda

Penutupan Kantor Kas Cibeureum

Disampaikan dengan hormat kepada seluruh nasabah PD. BPR Artha Galunggung Berdasarkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 62/POJK.03/2020 tanggal       16 Desember 2020 tentang Bank Perkreditan Rakyat, maka dengan ini kami beritahukan bahwa terhitung mulai tanggal 30 Desember 2022, kami melakukan penutupan Kantor Kas dan  Kegiatan Usaha  sebagai Kantor Kas Cibeureum yang berlokasi di Jl. Raya Manonjaya    No. 173 Kecamatan Cibeureum Kota Tasikmalaya.

Selanjutnya Kegiatan Pelayanan Kas dialihkan ke Kantor Pusat Operasional yang beralamat di Jalan Siliwangi No 12 Tasikmalaya,  Unit Kas Mobil dan layanan pickup service dengan menggunakan  Perangkat Perbankan Elektronis.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts