PT. BPR Artha Galunggung Perseroda

CSR

TJSL | Renovasi WC Mesjid Nurul Amanah

Bersama Wujudkan Fasilitas Ibadah yang Lebih Baik Bank Galunggung terus berkontribusi bagi kesejahteraan masyarakat, termasuk dalam mendukung fasilitas ibadah. Melalui program CSR, kami turut serta dalam renovasi WC Masjid Nurul Amanah di Kampung Cisitu, Desa Nantang. Semoga manfaatnya dapat dirasakan oleh seluruh jamaah

TJSL | Renovasi Makom Patilasan Waliyulloh Sunan Rohmat Suci (Gunung Singa)

Kepedulian untuk Kebaikan Bersama Bank Galunggung berkomitmen untuk terus berkontribusi bagi masyarakat. Kali ini, melalui program Corporate Social Responsibility (CSR), kami turut serta dalam pembangunan/renovasi makomm Patilasan Waliyulloh Sunan Rohmat Suci (Gunung Singa) di Desa Parentas Kecamatan Cigalontang . Semoga bantuan ini membawa manfaat dan kenyamanan bagi masyarakat dalam menjaga serta merawat tempat peristirahatan terakhir …

TJSL | Renovasi Makom Patilasan Waliyulloh Sunan Rohmat Suci (Gunung Singa) Read More »

Berbagi Paket Buka Puasa Untuk Ojol (Ojek Online) dan Warga Sekitar

Tasikmalaya, 4 April 2024 – Dalam semangat kebersamaan dan solidaritas menyambut bulan suci Ramadhan 1445 H, Bank Galunggung kembali menggelar program berbagi makan gratis untuk para pengemudi ojek online dan masyarakat sekitar Kantor Pusat Bank Galunggung. Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor Pusat Bank Galunggung yang berlokasi di Jl. Siliwangi No. 12, Tasikmalaya. Kegiatan ini merupakan …

Berbagi Paket Buka Puasa Untuk Ojol (Ojek Online) dan Warga Sekitar Read More »

Bank BPR Artha Galunggung Distribusikan Air Bersih di Daerah Krisis Akibat Kemarau

Musim kemarau yang berkepanjangan membuat sebagian daerah di Kabupaten Tasikmalaya mengalami krisis air bersih, dalam menanggulangi hal tersebut Bank BPR Artha Galunggung melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) yang didukung oleh Bupati Tasikmalaya dan bekerja sama dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tasikmalaya serta PDAM Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya, melaksanakan kegiatan pendistribusian air bersih …

Bank BPR Artha Galunggung Distribusikan Air Bersih di Daerah Krisis Akibat Kemarau Read More »

Bank BPR Artha Galunggung Berbagi Takjil

Ramadhan berbagi Ramadhan berkah, hari ke-3 (tiga) puasa di bulan Ramadhan 1440 H. Bank BPR Artha Galunggung membagikan makanan untuk bertakjil kepada para pengendara yang melintas di depan kantor Pusat Bank BPR Artha Galunggung Jalan Siliwangi No. 12 Tasikmalaya Rabu (08/05/2019). Acara yang di komandoi langsung oleh Direktur Utama Ibu Dedeh Misriati disambut antusias oleh …

Bank BPR Artha Galunggung Berbagi Takjil Read More »